Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Update Harga Produk Massal di Shopee

Update stok dan harga secara berkala memang sangat diperlukan. Selain agar toko menjadi fresh juga penting untuk menjaga existensi toko. Karena kebetulan saya juga ada jualan di Shopee, maka saya akan update sedikit bagaimana cara update harga di Shopee secara massal.

bagaimana Cara Update Harga Produk Massal di Shopee

Berikut langka-langkah melakukan update harga secara massal di Shopee.

Pertama yaitu anda harus login ke seller center shopee, maka akan muncul "Selamat Datang ke Shopee Seller Centre".

Cara Update Harga Produk Massal di Shopee

Kemudian klik fiture Produkku, klik mass update, klik ubah produk.

Cara Update Harga Produk Massal di Shopee

Maka akan muncul popup mass edit. Pilih ubah informasi produk.


Pada tampilan produk yang ada, kemudian klik download Ekspor informasi produk.

Cara Update Harga Produk Massal di Shopee

Buka file yang sudah di download, kemudian update harga pada kolom harga. Jika sudah selesai langsung save.

Cara Update Harga Produk Massal di Shopee

Masih di tampilan ubah produk yang ada, kemudian klik pilih file, cari file yang tadi sudah di update harganya, setalah itu tinggal upload. 

Cara Update Harga Produk Massal di Shopee

Demikian sedikit update artikel tgentang bagaimana Cara Update Harga Produk Massal di Shopee. Semoga bermanfaat. Jika masih ada yang kurang tinggalkan komentar supaya bisa di update lagi isinya.

Posting Komentar untuk "Cara Update Harga Produk Massal di Shopee"